Senin, 07 November 2016

RPP KELAS 2

Text Box: PERANGKAT PEMBELAJARAN
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Mata Pelajaraan : Matematika
  Seni Budaya dan Keterampilan
Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar
Kelas/Semester : II/1
Hari/Tanggal : Senin, 7 November 2016

Nama Praktikan : Janti Lestari
NPM : 14541149
Sekolah : SD Negeri Banyuanyar 1 Surakarta
 


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan   :    Sekolah Dasar Negeri Banyuanyar 1
Tema                        :   
Mata Pelajaran         :    Matematika
                                      Seni Budaya dan Kesenian
Kelas/Semester         :    II/1
Hari/Tanggal            :    Senin, 7 November 2016
Alokasi Waktu         :    3 x 35 menit

I.               Standart Kompetensi
Matematika
2.      Menggunakan pengukuran waktu, panjang , berat dalam pemecahan masalah
Seni Budaya dan Keterampilan
6.      Mengekspresikan diri melalui karya seni tari

II.            Kompetensi Dasar
Matematika
2.4    Mengukur berat benda dengan satuan Kg.
Seni Budaya dan Keterampilan
6.1 Menggerakkan tubuh secara sepontan mengikuti bunyi perangsang gerak.

III.         Indikator
Matematika
1.      Mengukur berat suatu benda dari ons menjadi kg.
2.      Mengukur berat suatu benda dari kg menjadi ons.
Seni Budaya dan Keterampilan
1.      Melakukan gerak sepontan mengikuti bunyi atau suara lagu “kasih ibu” dan “topi bundar”.

IV.         Tujuan Pembelajaran
1.      Siswa mampu mengukur berat suatu benda dari ons menjadi kg.
2.      Siswa mampu mengukur berat suatu benda dari kg menjadi ons.
3.      Siswa mampu melakukan gerak sepontan mengikuti bunyi atau suara lagu “kasih ibu” dan “topi bundar”.

V.            Materi Pembelajaran
Ø  Matematika
-     Menyelesaikan masalah mengukur benda dengan satuan baku. Pak Simon adalah pedagang buah, Ia memiliki alat timbangan yang dilengkapi dengan anak timbangan. Anak timbangan bertuliskan 1 kg dan 1 ons. 1 kg dibaca 1 kilogram.
1 kg sama dengan 10 ons.
1 kg sama dengan 1000 gram.
1 ons sama dengan 100 gram
o  Menaksir berat benda
Benda yang mempunyai bentuk dan besar sama pada umumnya berat benda tersebut juga sama.
Contoh:

Ø  Seni Budaya dan Keterampilan
-          Gerak sepontan mengikuti bunyi perangsang gerak
o  Kasih ibu dan topi saya bundar.
VI.         Metode Pembelajaran
-       Ceramah, tanya jawab, demonstrasi

VII.      Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi waktu
Pendahuluan
-          Guru memberikan salam pada murid.
-          Menanyakan kabar siswa, dan mengondisikan kelas.
-          Menyampaikan tujuan pembelajaran.
-          Menyinggung sedikit materi yang akan di bahas atau di pelajari.
10 menit
Kegiatan Inti
Eksplorasi
-          Guru menjelaskan menjelaskan materi tentang mengukur benda dengan satuan baku (Kg).
-          Siswa memperhatikan video tari yang di tunjukkan oleh guru.
Elaborasi
-          Guru menunjuk salah satu siswa untuk mengerjakan latihan soal yang di berikan oleh guru di papan tulis.
-          Siswa mengerjakan soal latihan di depan kelas.
-          Siswa mendengarkan lagu kasih “topi saya bundar” dan lagu “kasih ibu” yang di putar oleh guru.
-          Siswa menirukan gerakkan yang di lakukan oleh guru.
-          Siswa mempraktekkan gerakkan yang telah di ajarkan guru.
Konfirmasi
-          Guru bersama siswa tanya jawab, tentang hal-hal yang belum di ketahui ataupun di pahami oleh siswa.
-          Guru membenarkan kesalahan yang masih di temukan dalam mengerjakan soal latihan.
-          Guru memberikan apresiasi kepada siswa yang berani maju dan mengerjakan soal latihan di depan kelas.
85 menit
Penutup
-          Guru bersama siswa menyimpulkan materi pembelajaran yang telah di pelajari dan di jelaskan oleh guru.
-          Memberikan tugas.
-          Berdoa
-          Salam penutup
10 menit

VIII.   Media dan Sumber Pembelajaran
Ø  Media Pembelajaran      :  gambar dan video, buah, dan timbangan
Ø  Sumber Pembbelajaran  :  Senang Matematika untuk SD/MI kelas 2.
                                         Seni Budaya dan Keterampilan untuk SD kelas 2

IX.         Penilaian
1.      Tekhnik Tes
a.       Tes tertulis
b.      Non tes
No
Nama Siswa
Kekompakan
1
2
3
4









Surakarta, 4 November 2016
Mengetahui,
Guru kelas II                                                              Praktikan


Mulyati, S.Pd                                                             Janti Lestari
NIP. 19700515 200701 2 019                                        NPM. 14541149

                                                      Mengetahui
                                                    Kepala Sekolah,
                                             SD Negeri Banyuanyar 1

                                           Drs. F. Yoseph Samidi, M.Pd
                                           NIP. 19610525 198203 1 013


Tidak ada komentar:

Posting Komentar